MOVIE REVIEW SUKA-SUKA: #FilmPosesif
Hai semua!
Kembali lagi bersama Tepsoy dalam Movie Review Suka-Suka! Kali ini gue mau bahas film “Posesif,” sebuah film perdana karya rumah produksi Palari Films yang gue tonton di pemutaran perdananya beberapa minggu lalu. Sebenernya gue udah liat banyak postingan teasernya dari berbulan-bulan sebelumnya di Instagram-nya Adipati Dolken, Putri Marino, dan Ghyan (yang bikin character video-nya Lala & Yudhis) dan penasaran, soalnya foto-foto & video teasernya kok manis amaaat! Baru setelah gue liat trailernya belakangan… hmmm… agak “dark” & twisted nih kayaknya, dan waktu gue liat trailernya itu film ini udah dapet 10 nominasi FFI walau belum resmi tayang. MAKIN PENASARAN!

No comments:
Post a Comment